Pages

Friday 21 September 2012

Soal Menafsirkan Sajian Data


Bagikan :




Soal Menafsirkan sajian data. Data dapat kita kumpulkan dengan beberapa cara. Cara mengumpulkan data misalnya dengan wawancara, pengamatan, atau angket. Setelah data terkumpul, data kita masukan ke dalam tabel . Selain menggunakan tabel, data juga dapat disajikan dalam bentuk diagram batang atau diagram lingkaran. Untuk dapat menafsirkan dan membaca sajian data dalam bentuk diagram diperlukan ketelitian. Berikut ini adalah contoh soal menafsirkan sajian data.  

1. Tabel di bawah ini merupakan data nilai ulangan matematika siswa kelas 
    VI.
Nilai SiswaFrekuensi
54
67
79
810
96
105
 Nilaii yang paling banyak di dapat siswa adalah ….
Jawaban: Nilai 7 merupakan nilai yang paling banyak didapat siswa ( 9 orang siswa)
2. Berikut ini merupakan data hasil nilai ulangan Bahasa Indonesia kelas VI.
Nilai SiswaFrekuensi
55
67
74
89
95
105
 Rata-rata nilai ulangan Bahasa Indonesia adalah ….
Jawaban: Rata -rata = 25 + 42 + 28 + 72 + 45 + 50 = 262 : 35 =  7,48
3. Berikut adalah tabel hasil pertanian di desa Sukamaju : 
Hasil PertanianHasil Panen (ton)
Kacang800
Jagung1.600
Kedelai2.000
Gandum700
  Hasil panen yang paling banyak adalah ….
  Jawaban: kedelai, hasil panen kedelai sebanyak 2.000 ton.
4. Berikut ini data ulangan matematika kelas VI
Nilai SiswaFrekuensi
55
67
74
89
95
105
 Modus dari data di atas adalah ….
 Modus adalah data yang paling sering muncul yaitu 8 muncul sebanyak 9 kali.
5. Berikut ini data hasil panen rambutan selama 5 tahun.
TahunHasil Panen Rambutan
2006250
2007300
2008350
2009200
2010400
 Modus dari data di atas adalah ….
 Modus dari data di atas adalah tahun  2010 panen sebanyak 400 ton.
6. Budi mengikuti ulangan IPA sebanyak 5 kali dengan hasil sebagai berikut:
    8, 8, 9, 10, 9
    Rata-rata nilai ulangan IPA Budi adalah ….
    Rata-rata = 44 : 5 = 8,8 
7. Dari tabel di bawah, banyak siswa yang mendapatkan nilai 10 adalah ….
Nilai SiswaFrekuensi
54
67
79
86
94
105
    Banyak anak yang mendapat nilai 10 ada 5 anak 
8. Berdasarkan tabel di atas  rata-rata nilai ulangan matematika siswa kelas VI.
    Rata-rata nilai ulangan matematika di atas adalah ….
    Rata rata  = 20 + 42 + 63 + 48 + 36 + 50 = 259 : 35 = 7,4
9. Berikut ini tabel hasil panen di Desa Sukamaju.
Hasil PertanianHasil Panen (ton)
Kacang800
Jagung1.600
Kedelai2.000
Gandum700
 Hasill pertanian di desa Sukamaju rata-rata … ton
 Rata-rata = 5.100 : 4 = 1.275
10. Berikut merupakan tabel data hasil panen rambutan selama 5 tahun.
TahunHasil Panen Rambutan
2006250
2007300
2008350
2009200
2010400
Rata-rata hasil panen rambutan setiap tahunnya adalah ….
Rata-rata = 1.500 : 5 =  300 ton

Ditulis oleh:ghany maulana
Media Belajar Diperbarui pada: Friday, September 21, 2012

0 comments:

Terima kasih atas kunjungan anda. Media Belajar

Post a Comment